Definisi Ilmu Biologi dan Cabang Ilmu Biologi

Pengertian Biologi
Biologi atau Ilmu Hayat merupakan pengetahuan yang khusus mempelajari seluk beluk dan proses kehidupan termasuk materi dan energi.
Peran Biologi :
·         Membantu manusia mengenal diri sendiri
·         Sebagai bagian dari mahluk hidup
·         Membantu manusia mengenal peran tumbuhan dan hewan dalam kehidupan nya
·         Membantu mengenal hubungan timbal balik antara mahluk hidup dengan lingkungan nya
Kedudukan Biologi dengan pengetahuan lain
Ilmu Pengetahuan (Science) meliputi:
Ilmu Pengetahuan Alam
Ilmu Pengetahuan Sosial
Ilmu Biologi/Hayat
Ilmu Sejarah
Ilmu Alam/Fisika
Ilmu Ekonomi
Ilmu Kimia
Ilmu Filsafat
Ilmu Bumi/Geografi
Ilmu Pendidikan
Cabang Pengetahuan Biologi
No
Cabang Ilmu
Mempelajari
1
Mikologi
tentang Jamur (Fungi)
2
Algalogi
tentang alga (ganggang)
3
Mikrobiologi
Tentang Mikroorganisme
4
Fisiologi
Tentang aktivitas tubuh
5
Higiene
Pemeliharaan kesehatan kehidupan
6
Sanitasi
Pengelolaan kesehatan linkungan
7
Embriologi
Perkembangan embrio
8
Entomologi
Tentang serangga
9
Palaentologi
Tentang kehidupan lampau (fosil)
10
Sitologi
Sel kehidupan
11
Histologi
Jaringan pada mahluk hidup
12
Organologi
Organ kehidupan
13
Botani
Tentang tumbuhan
14
Zoologi
Tentang hewan
15
Taksonomi
Penggolongan mahluk hidup
16
Anatomi
Susunan bagian dalam kehidupan
17
Morfologi
Bentuk tubuh kehidupan
18
Genetika
Cara pewarisan sifat
19
Ekologi
Interaksi mahluk hidup dan lingkungan
20
Teratologi
Cacat janin dalam kandungan
21
Ornitologi
Tentang burung

Post a Comment

Terima kasih sudah berkunjung di blog ini. Jika berkenan, mohon tinggalkan komentar dengan bahasa yang santun dan tanpa tautan. Semua komentar selalu dibaca meskipun tak semuanya dibalas. Harap maklum dan terima kasih :)

Previous Post Next Post